Monday, August 28, 2006

Dari Pramoedya



“Orang boleh pandai setinggi langit, tapi selama ia tidak menulis, ia akan hilang di dalam masyarakat dan dari sejarah...Menulis adalah bekerja untuk keabadian.”
(Pramoedya Ananta Toer dalam Kotbah dari Jalan Hidup)

2 comments:

dahlia said...

yaolohhh gw pikir gw dah mo dijemput malaikat maut hehehehe

Felix Iwan Wijayanto said...

Nambahin: dengan menulis, pikiran bekerja lebih urut/sistematis. Jika ditulis, pikiran makin terbuka pada kritik. Tanpa ditulis, pikiran tergoda untuk tidak bertanggung jawab. Tanpa ditulis, pikiran hanya berbuah ucapan.